SEMARANG – Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum Republik Indonesia (Bawaslu RI), Totok Hariyono sidak sarpras ruang sidang guna memastikan kesigapan Bawaslu Kota Semarang bila terjadi sengketa proses.
Hal itu disampaikan Totok dalam kunjungannya ke Bawaslu Kota Semarang pada Kamis, 5 Oktober 2023.